Nama Bayi Laki-Laki Islami Berawalan A Beserta Artinya (Bagian Ketiga)

Nama adalah sebutan atau tanda pengenal untuk tempat,benda, dan manusia namun kali ini admin akan membahas nama untuk manusia khususnya nama untuk bayi perempuan, dan tentu saja nama yang islami beserta artinya yang baik, dengan harapan bayi yang diberi nama tersebut bisa tumbuh dan berkembang sesuai dengan arti namanya. Karena nama juga merupakan sebuah doa.
Nama Bayi Laki-Laki Islami Berawalan A Beserta Artinya (Bagian Ketiga)

Berikut Daftar Nama Bayi Laki-Laki Huruf A


337 Alzaidan artinya Tampan dan memiliki kelebihan
338 Alzam artinya Yang Tekun
339 Alzidan artinya Pengampunan dan kemerdekaan
340 Amadi artinya Masa/ Matlamatku
341 Amadi artinya Tujuan
342 Amal artinya Cita-cita/ Harapan
343 Amali artinya Cita-citaku/ Harapanku
344 Amaludin artinya Cita-cita Agama
345 Amalul artinya Banyak Amal
346 Aman artinya Sentosa/ Keamanan
347 Amanat artinya Pertaruhan/ Amanah
348 Amani artinya Golonganku
349 Amani artinya Kesejahteraanku
350 Amanullah artinya Keamanan dari Allah
351 Amar artinya Yang Ramai Zuriat
352 Ambari artinya Nisbah
353 Amiin artinya dapat dipercaya
354 Amiir artinya penguasa
355 Amili artinya Yang Bekerja
356 Amin artinya Yang Amanah/ Yang Di Percayai
357 Amini artinya Bentuk lain dari Amin
358 Aminin artinya Orang-orang yang Aman
359 Aminudin artinya Pengamanah agama
360 Amir artinya Penguasa pemimpin
361 Amir artinya Putera/ Ketua/ Pemerintah
362 Amiruddin artinya Pembela Agama
363 Amirudin artinya Pemimpin agama
364 Amirun artinya Orang-orang Berkuasa
365 Amjad artinya Mulia/ Salih
366 Ammar artinya Yang Memakmurkan/ Yang Kuat Iman
367 Ammarrasyid artinya Petunjuk Kemakmuran
368 Amnan artinya Tempat yang aman
369 Amnan artinya Ketenangan
370 Amndul Salam artinya Hamba Allah Yang Penyelamat
371 Amni artinya Keamananku
372 Amr artinya Pemimpin/ yang memerintah (Amir)
373 Amr artinya Pemimpin/ yang memerintah
374 Amran artinya Yang Memakmurkan
375 Amril artinya Bentuk lain dari Amri
376 Amrin artinya Perintah
377 Amru artinya Kekasih
378 Amru artinya Kehidupan/ Nama Seorang Sahabat Nabi (Amru Bin ‘Ash)
379 Amrul artinya Kekasih Allah (Amrullah)
380 amrullah artinya kekasih Allah
381 Amrullah artinya Perintah Allah
382 Amrulloh artinya Kekasih Allah (bentuk lain dari Amrullah)
383 Amrun artinya Kemakmuran
384 Amsyar artinya Yang Cerdas
385 Amzar artinya Yang Mulia
386 Amzi artinya Cita-citaku/ tekadku/ keteguhan hati
387 Anam artinya Yang Senang
388 Anaqi artinya Keindahan Yang Menawan Hati
389 Anas artinya Kemesraan/ Cinta/ Kasih
390 Anas artinya Baik Hati/ Ramah/ Lembut/ Manis/ Periang
391 Andar artinya Yang Berseri
392 Andul Wahid artinya Hamba Allah Yang Esa
393 Aniis artinya ramah
394 Aniq artinya Yang Kacak Lagi Menawan Hati
395 Anis artinya Ramah tamah dalam pergaulan
396 Anis artinya Yang mesra/ Teman Setia
397 Anjab artinya Lebih utama dan bernilai
398 Anma artinya Yang Maju
399 Anmar artinya Air Yang Bersih
400 Annasai artinya Imam perawi hadist
401 Annasai artinya Imam Perawi Hadits (Lengkapnya
402 Ansar artinya Penolong/ Penyokong
403 Ansari artinya Penolong/ Penyokong
404 Anshar artinya Kaum Anshar sahabat Nabi saw
405 Anshor artinya Sahabat-Sahabat Nabi Yang Asalnya Dari Madinah
406 Anshori artinya Kaum Anshar sahabat Nabi Saw
407 Anshorulloh artinya Kaum Anshar yang berjuang di jalan Allah (Ansharullloh)
408 Antar artinya Berani dalam peperangan
409 Antarah artinya Pahlawan
410 Anwar artinya memiliki banyak cahaya
411 Anwar artinya Lebih bersinar
412 Anwari artinya Yang bercahaya/ lebih bersinar/ lebih bersih
413 Anzali artinya Mengungkapkan
414 Anzil artinya Mengungkapkan (bentuk lain dari Anzali)
415 Aofa artinya Lebih tepat (bentuk lain dari Aufa)
416 Aqdas artinya Suci
417 Aqdus artinya Suci
418 Aqhar artinya Yang Gagah
419 Aqida artinya Berjanji (bentuk lain dari Aqid)
420 Aqil artinya Bijak/ Terpelajar
421 Aqila artinya Yang berakal cerdas (Aqil)
422 Aqlan artinya Kebijakkan
423 Aqmar artinya Cemerlang/ cerdas
424 Aqmar artinya Putih/ Cantik
425 Aqqod artinya Pemintal Benang/ Terlalu Banyak Bundelan
426 Aqra artinya Pandai Membaca
427 Aqrafat artinya Yang Terkenal/ Kenalan
428 Aqsan artinya Bergembira
429 Aquila artinya Yang baik budi (Aqil)
430 Aquila artinya Yang baik budi
431 Arafah artinya Hari Ke-9 Dalam Bulan Dzul Hijjah
432 Arafat artinya Jamak/ nama bukit di Mekkah tempat melakukan haji
433 Arami artinya Panji-panji
434 Arasi artinya Yang sangat cerdik (Arsyi)
435 Arasi artinya Yang sangat cerdik
436 Arasy artinya Makhluk tertinggi
437 Aravat artinya Nama bukit di Mekkah tempat melakukan haji (bentuk lain dari Arafat)
438 Arazka artinya Berhati Bersih (Arrazka)
439 Arbaaz artinya Elang
440 Arbanni artinya Kaum (Bentuk lain dari Bani)
441 Ardabili artinya Nisbah
442 Arfa artinya Yang Tinggi/ Mulia
443 Arfabian artinya Tumbuh tinggi
444 Arfadhia artinya Yang tinggi
445 Arfan artinya Yang bijak (Arifin)
446 Arfan artinya Mengetahui
447 Arfanur artinya Cahaya Kebijaksanaan (Arfannur)
448 Arfathan artinya Kemenangan Yang Tinggi
449 Arfauzan artinya Yang Mulia Serta Berjaya
450 Arhab artinya Lebih lebar dan luas
451 Arhab artinya Luas/ Nama Suku Di Utara Shana (Yaman)
452 Arhad artinya Memanjakan/ Menimbulkan Rasa Kagum
453 Arham artinya Yang Mesra
454 Arib artinya Yang Mahir
455 Arib artinya Cerdas/ Terang/ Brilian/ Tajam/ Jelas/ Pandai
456 Arif artinya Adil/ bijak
457 Ariffin artinya Yang bijak
458 Arifin artinya Yang bijak
459 arifuddin artinya Kesentausaan dan suka ilmu pengetahuan
460 Ariib artinya yang memiliki pengetahuan
461 Ariiq artinya Bijak/ Terkenal/ Yang Tahu
462 Arkaan artinya kemuliaan/ tiang penyangga
463 Arkan artinya Kemuliaan/ tiang agama (Arkaan)
464 Arkan artinya Bentuk Jamak Dari Rakn/ Mantap/ Dasar/ Mulia.
465 Arkanza artinya Harta Tersembunyi Yang Mulia
466 Arkhan artinya Agung/ mulia
467 Arkhanza artinya Harta Simpanan Mulia
468 Arman artinya Harapan/ Aspirasi
469 Arob artinya Air Berlimbah Yang Jernih/ Bangsa Arab
470 Arobi artinya Bangsa Arab
471 Arqam artinya Nama Sahabat Nabi
472 Arrasya artinya Bangsawan yang sejahtera
473 Arrasyad artinya Yang memberi petunjuk
474 Arrayyan artinya Bangsawan Tampan
475 Ar-rayyan artinya Kepuasan/ pintu surga untuk orang yang berpuasa
476 Arrazka artinya Rizki Seorang Bangsawan
477 Arrazzaq artinya Pemberi rezeki
478 Arrify artinya Yang bijak/ Yang mengetahui/ Tahu/ Bijaksana
479 Arrizal artinya Menyukai kebajikan/ diberkati
480 Arrofif artinya Berakhlak baik (Rafif)
481 Arroyyan artinya Bentuk lain dari Aaryan (sepenuhnya kuat)
482 Arsal artinya Yang mengirimkan
483 Arsalaan artinya Singa
484 Arsalan artinya Singa
485 Arsalan artinya Nama Seorang Tokoh Islam/ Lengkapnya Arsalan Al-Saljuqi/ Arsalan Bin Masud
486 Arshad artinya Jujur dan terbimbing
487 Arshaq artinya Tampan/ proporsional
488 Arsyad artinya Petunjuk (bentuk lain dari Irsyad)
489 Arsyad artinya Yang Sangat Cerdik
490 Arsyil artinya Jalan Penghidupan Yang Tentram/ Merdeka/ Bahagia Dan Sempurna
491 Artah artinya Nama seorang narator Hadits
492 Arumi artinya Asal Keturunanku
493 Arzanka artinya Pemimpin Yang Berguna (Arzhanka)
494 Asad artinya Bahagia
495 Asad artinya orang yang berbahagia
496 Asad artinya binatang buas yang disegani
497 Asad artinya Singa
498 Asad artinya Lebih Bahagia/ Lebih Beruntung
499 Asadel artinya Yang makmur
500 Asdaq artinya Benar
501 Asfa artinya Yang Suci
502 Asghar artinya Junior
503 Ashar artinya Kesembuhan (Ashari)
504 Ashari artinya Kesembuhan

Jangan Lupa Baca Juga
Demikian Tulisan religipedia mengenai Nama Bayi Laki Laki Islami Berawalan A Beserta Artinya (Bagian Ketiga), semoga membantu anda para orang tua ayah maupun ibu untuk memberikan bayi anda nama sesuai dengan doa yang anda inginkan, dan semoga anak yang diberikan nama bisa jadi anak yang sholehah,berbakti pada orang tua,bangsa dan negara. Amin

Sign up here with your email address to receive updates from this blog in your inbox.

0 Response to "Nama Bayi Laki-Laki Islami Berawalan A Beserta Artinya (Bagian Ketiga)"

Posting Komentar